السلام عليكم ورحمة الله وبركاته
Biarkan malam-malam selepas ini menjadi sunyi. Telus dalam merahasiakan pertemuan rindu kita dalam doa-doa lirih. Kamu juga tahu bukan, mendoakan adalah cara mencintai paling rahasia. Karena aku tahu, hatimu bisa untuk terus kuat.
Teruslah memilih,
untuk jadi yang terpilih.
Kadang-kadang,
Catatan orang-orang,
Yang ada secebis kita di dalamnya,
Cukup buat kita tersenyum indah.
Kembalikan cinta, atas cinta yang dasarnya adalah pemilik cinta - Allah.
Untuk kisah ini,
Terima kasih, Rabb